Analisis Efektifitas Penyimpanan Barang Di Gudang Pada Pt. Zyr
Zalfaa’ Yumnaa Rifdah
Abstract:Salah satu aspek penting yang dimiliki sebuah perusahaan adalah gudang penyimpanan barang atau warehouse. Gudang penyimpanan barang ini merupakan tempat penyimpanan berbagai macam barang yang harus dibedakan penempatannya sesuai dengan karakteristiknya. Adanya fasilitas pergudangan sangat membantu bagi sebuah perusahaan dalam penyediaan dan penyimpanan persediaan yang cukup dan merata. Tujuan dari penelitian yaitu untuk mengetahui mekanisme dan efektivitas penyimpanan barang yang diterapkan oleh PT. ZYR. Penel… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.