Analisis Spasial Indeks Kedalaman Kemiskinan Tiga Provinsi di Pulau Jawa Tahun 2021
Kharisma Pandu Utama,
Liza Kurnia Sari
Abstract:Pada tahun 2014-2021, indeks kedalaman kemiskinan di Indonesia menunjukkan tren yang stagnan karena pengentasan kemiskinan masih belum berfokus pada indeks kedalaman kemiskinan (P1). Pulau Jawa yang menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian ternyata masih memiliki masalah kemiskinan. Pada tahun 2019-2021 indeks kedalaman kemiskinan (P1) Provinsi Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Jawa Timur selalu berada di atas angka nasional dan menunjukkan tren naik. Tujuan dari penelitian ini untuk melihat gamb… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.