“…Terdapat beberapa riset yang sudah melakukan meneliti pengaruh e-money, JUB dan velocity of money terhadap inflasi. Risetriset tersebut menggunakan berbagai macam metode analisis, yaitu analisis statistik deskriptif dan model regresi dengan robust standard error (Safitri & Ariza, 2021), metode analisis regresi sederhana (Ramadhani & Nugroho, 2019), metode analisis regresi berganda (Darmawan, 2020;Lubis, 2019;Rahmayuni, 2019;Lintangsari et al, 2018;Zunaitin et al, 2017), analisis jalur (path analysis) (Daniyanti, 2020;Putra, 2019), error correction model (ECM) (Widiarsih & Romanda, 2020;Sa'idah, 2019;Yuwono, 2017) dan metodologi GMM (Kim & Subramanian, 2009).…”