Apakah Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Audit? Ditinjau dari Teori Atribusi
Zidni Fachrunnisa,
Nuzul Destian Ramadhani
Abstract:Tujuan: Masih adanya kasus pelanggaran etika oleh akuntan publik dalam menghasilkan laporan audit. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompetensi, independensi, dan profesionalisme auditor terhadap kualitas audit.
Metodologi: Populasi pada penelitian ini yakni auditor yang bekerja pada 15 Kantor Akuntan Publik (KAP) di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria jabatan partner, manajer, senior maupun junior auditor. Sampel ya… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.