“…Adapun penelitian sebelumnya terkait socialpreneur diantaranya meliputi Firdaus (2014), Nur (2014), Widodo (2014), Budiwati (2017), Putri (2017), Murweni (2018), Moenawar (2019), Saputri (2019), Adnan (2020), Bin Tahir (2020), Juniyesnani (2020), Muryanti (2020). Beberapa penelitian tersebut menjelaskan mengenai socialpreneur yang menjadi treatment dalam pengentasan kemiskinan namun masing-masing objek penelitian berbeda.…”