Aplikasi Biokatalisator Dan Waktu Fermentasi Terhadap Karakteristik Minyak VCO (Virgin Coconut Oil)
Nursidah Kasim,
Rian Christian Sondakh,
Jusrianti Jusrianti
Abstract:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kombinasi biokatalisator dan waktu fermentasi terhadap karakteristik minyak VCO (Virgin Coconut Oil). Penelitian ini telah dilaksanakan di Laboratorium Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Madako Tolitoli yang telah berlangsung pada bulan November 2022 sampai bulan Januari 2023. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 2 faktor dengan masing-masing terdiri dari 3 taraf perlakuan yaitu : Faktor 1 : B0 … Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.