Abstract:Latar belakang: Kayu secang (Caesalpinia sappan L.) merupakan salah satu tanaman potensial dengan berbagai khasiat obat, termasuk antikanker. Gelatinase (MMP-2 dan MMP-9) merupakan matriks metaloproteinase (MMPs) dan memiliki peran penting dalam inisiasi, invasi, dan metastasis kanker. Penelitian ini bertujuan untuk menguji aktivitas sitotoksik dan penghambatan MMP dari ekstrak kayu secang pada sel kanker payudara 4T1.
Metode: Serbuk kayu secang dibagi menjadi 4 bagian, masing-masing diekstraksi dengan p… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.