Design and Development of a Clove Drying Device Using Timer and Solar Cell in Kolaka Utara
Sitti Wetenriajeng Sidehabi,
Muhammad Fadli Azis,
Muh Rizman Rizal
Abstract:Cengkeh (Syzygium aromaticum) merupakan salah satu tanaman perkebunan utama di Kolaka Utara. Tanaman ini digunakan sebagai bahan baku untuk industri rokok, farmasi, kosmetik, dan rempah-rempah makanan. Namun, sebelum diolah menjadi produk rempah, cengkeh harus dikeringkan terlebih dahulu. Proses pengeringan cengkeh secara konvensional membutuhkan waktu 4-5 hari, bahkan bisa mencapai 6-7 hari jika cuaca tidak mendukung. Oleh karena itu, dalam penelitian ini dirancang sebuah alat pengering cengkeh dengan kendali… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.