Efektivitas Klinik Sanitasi dalam Mengurangi Penyakit Berbasis Lingkungan
Nindy Tanesib,
Mustakim Sahdan,
Amelya B. Sir
Abstract:Pelaksanaan klinik sanitasi di dalam dan di luar gedung puskesmas bertujuan untuk mengatasi kejadian penyakit berbasis lingkungan, seperti ISPA, DBD, diare, dan tuberkulosis yang terkait dengan kondisi lingkungan yang kurang baik. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan pelaksanaan klinik sanitasi dalam penurunan penyakit berbasis lingkungan di Puskesmas Oebobo, Kota Kupang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain deskriptif observasional. Populasi penelitian mencakup petugas, pasien, … Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.