Implementasi Framework Codeigniter Pada Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Kerja Praktik di Program Studi Sistem Informasi
Muhammad Alvin Choirudin,
Diema Hernyka Satyareni,
Eddy Kurniawan
Abstract:Sistem Informasi Manajemen Kerja Praktik (SIMKP) adalah sistem informasi berbasis website yang digunakan untuk pengelolaan Kerja Praktik (KP) di Program Studi Sistem Informasi (SI) Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum. Sistem ini digunakan untuk pelaksanaan KP namun terdapat ketidaksesuaian fungsi sistem sehingga SIMKP tidak bisa digunakan, periode KP yang tidak tertata dan terdokumentasi dengan baik dalam sistem mengakibatkan data mahasiswa tidak teridentifikasi. Dengan adanya permasalahan tersebut, penuli… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.