Mengeksplorasi Dampak Teknologi Pembelajaran Aktif di Institusi Pendidikan Kejuruan Menengah
Mochamad Wahyudi,
Rachmat Adi Purnama,
Lovinta Happy Atrinawati
et al.
Abstract:Di era digital, teknologi pembelajaran aktif merupakan kunci transformasi pendidikan, terutama di sekolah kejuruan menengah, namun implementasinya masih memerlukan penelitian lebih lanjut. Penelitian ini bertujuan untuk menilai efektivitas teknologi pembelajaran aktif dalam pendidikan kejuruan menengah, terutama dalam konteks pengembangan motivasi karir siswa. Dengan pendekatan mixed-methods, penelitian mengkombinasikan survei skala Likert dan wawancara mendalam, menilai pengalaman dan persepsi siswa serta gur… Show more
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.