2023
DOI: 10.31764/jmm.v7i3.14176
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pemberdayaan Perempuan Dalam Pengolahan Sampah Menjadi Pupuk Organik

Abstract: Abstrak: Surodadi merupakan salah satu padukuhan di Donokerto, Turi, Sleman, DIY menghadapi permasalahan sampah yang cukup banyak, yang apabila tidak ditangani dengan baik akan menimbulkan permasalahan kesehatan, lingkungan, dan sosial. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, pengetahuan, dan keterampilan kaum perempuan dalam pengelolaan dan pengolahan sampah menjadi pupuk organik, dan mengoptimalkan sumber daya perempuan dalam mengelola sampah. Mitra sasaran pengabdian kepada … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1

Citation Types

0
0
0
1

Year Published

2024
2024
2024
2024

Publication Types

Select...
2

Relationship

0
2

Authors

Journals

citations
Cited by 2 publications
(1 citation statement)
references
References 12 publications
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Setiap aktivitas manusia dalam kehidupan sehari-hari hampir selalu menghasilkan limbah (sampah), antara lain aktivitas pertanian misalnya limbah salak dan kelapa (Setiawan & Wijayanti, 2019), sampah organik dari pasar tradisional (Dariati et al, 2017), bahkan aktivitas rumah tangga misalnya limbah dapur (Setiawan & Wijayanti, 2023) sehingga dapat mencemari lingkungan hidup (Hasibuan, 2016). Jumlah atau volume sampah sebanding dengan tingkat konsumsi manusia (Wahdah et al, 2020).…”
Section: A Latar Belakangunclassified
“…Setiap aktivitas manusia dalam kehidupan sehari-hari hampir selalu menghasilkan limbah (sampah), antara lain aktivitas pertanian misalnya limbah salak dan kelapa (Setiawan & Wijayanti, 2019), sampah organik dari pasar tradisional (Dariati et al, 2017), bahkan aktivitas rumah tangga misalnya limbah dapur (Setiawan & Wijayanti, 2023) sehingga dapat mencemari lingkungan hidup (Hasibuan, 2016). Jumlah atau volume sampah sebanding dengan tingkat konsumsi manusia (Wahdah et al, 2020).…”
Section: A Latar Belakangunclassified