2021
DOI: 10.32528/jpmm.v2i1.5005
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Penerapan Mesin Gergaji Senso Untuk Percepatan Proses Pemotongan Bahan Baku Kayu Dalam Produksi Arang Pada Pengrajin CV. 888 Bondowoso

Abstract: CV. 888 merupakan mitra pengrajin arang tradisional di Kabupaten Bondowoso, dimana proses pengarangan menggunakan tungku kubah dari bahan batu bata. Jumlah produksi arang rata-rata satu tungku kubah mencapai 2 ton/bulan dari bahan baku kayu  yang diangkut oleh 2 Truk Colt Diesel. Truk tersebut memiliki kapasitas muatan 2-3 ton dengan kisaran volume 14 kubik, sehingga dalam 1 bulan membutuhkan 28 kubik kayu. Dalam satu siklus produksi terdiri dari persiapan bahan baku paling cepat 7 hari kerja, proses pengarang… Show more

Help me understand this report

This publication either has no citations yet, or we are still processing them

Set email alert for when this publication receives citations?

See others like this or search for similar articles