Pengaruh Kompensasi dan Komunikasi terhadap Kinerja Guru di SMK N 1 Kakas
Fransisca Leonitha Rasu,
Viktory N.J. Rotty, M.Teol,
Susan N.H. Jacobus
Abstract:Penelitian pengaruh kompensasi dan komunikasi terhadap kinerja guru telah dilaksanakan pada guru SMK Negeri 1 Kakas. Berdasarkan analisis data, pengujian hipotesis serta hasil pembahasan yang telah dikemukakan peneliti, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan kompensasi terhadap kinerja guru SMK Negeri 1 Kakas. Hal ini memberikan arti bahwasanya kompensasi dapat meningkatkan kinerja guru. Terdapat pengaruh yang signifikan komunikasi terhadap hasil kinerja guru SMK Negeri 1 Kakas. Hal ini memb… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.