“…Bukan hanya perguruan tinggi, adaptasi pembelajaran secara daring pun dilakukan oleh guru bahkan sampai level taman kanak-kanak. Guru Taman Kanak -kanak menerapkan juga pembelajaran daring selama pandemik, dan kebanyakan merasakan kelelahan yang luar biasa (Nurhayati, et al, 2021) 2020 tentang Pelaksanaan Sistem belajar dalam jaringan (Daring) dalam upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 di lingkungan sekolah. Berbagai media dan aplikasi yang digunakan dalam pembelajaran daring ini sepertiZoom, Google kelas, TVRI, grup Whatsapp, Telegram, Dragonlearn.org, Google meet, dan mediapembelajaran jarak jauh lainnya.…”