2021
DOI: 10.32664/smatika.v11i01.572
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Perbandingan Hasil Klasifikasi Jenis Daging Menggunakan Ekstraksi Ciri Tekstur Gray Level Co-occurrence Matrices (GLCM) Dan Local Binary Pattern (LBP)

Abstract: Daging memiliki nilai gizi tinggi yang banyak dikonsumsi oleh manusia. Kandungan yang terdapat dalam daging meliputi protein, vitamin, mineral, lemak, dan zat lainnya yang sangat dibutuhkan di dalam tubuh sehingga dapat melaksanakan kegiatan setiap harinya. Akan tetapi sayangnya tidak semua masyarakat bisa membedakan jenis daging tersebut, dikarenakan tekstur dan warnanya yang hampir mirip. Hal ini juga kerap dimanfaatkan oleh penjual daging yang tidak bertanggungjawab dengan mencampur jenis daging tersebut at… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
3
1

Citation Types

0
0
0
4

Year Published

2021
2021
2024
2024

Publication Types

Select...
4
2

Relationship

0
6

Authors

Journals

citations
Cited by 6 publications
(4 citation statements)
references
References 6 publications
0
0
0
4
Order By: Relevance
“…Hal inilah yang menjadi dasar penelitian, "Klasifikasi Citra Daging Babi dan Daging Kerbau Menggunakan Histogram Citra dan GLCM". Pada penelitian ini, akan dibuat suatu sistem pengolahan citra untuk membedakan daging babi dan daging kerbau menggunakan analisis histogram citra dan metode Gray Level Co-occurrence Matrix (GLCM), dengan tujuan meningkatkan tingkat akurasi dari penelitian-penelitian sebelumnya (Astuti, 2016) dan (Neneng & Fernando, 2017).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Hal inilah yang menjadi dasar penelitian, "Klasifikasi Citra Daging Babi dan Daging Kerbau Menggunakan Histogram Citra dan GLCM". Pada penelitian ini, akan dibuat suatu sistem pengolahan citra untuk membedakan daging babi dan daging kerbau menggunakan analisis histogram citra dan metode Gray Level Co-occurrence Matrix (GLCM), dengan tujuan meningkatkan tingkat akurasi dari penelitian-penelitian sebelumnya (Astuti, 2016) dan (Neneng & Fernando, 2017).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Pengujian dilakukan menggunakan metode Support Vector Machine (SVM) dengan ciri tekstur ASM, IDM, Entropy, kontras, dan korelasi. Hasil penelitian ini mendapatkan akurasi sebesar 75,6% menggunakan GLCM dan 85,6% menggunakan LBP [5]. Selanjutnya penelitian yang dilaksanakan oleh Puspita Sari,dkk pada tahun 2018 terkait dengan klasifikasi kualitas susu sapi menggunakan metode SVM dengan menggunakan 269 data latih dan data uji dengan 3 hasil kualitas susu yaitu rendah, standar, dan tinggi mendapatkan akurasi sebesar 94,02% menggunakan kernel RBF [6].…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…LS-SVM adalah model yang lebih sederhana dan sudah dimodifikasi dari metode SVM [9]. Sementara itu, untuk melakukan proses ekstraksi tekstur dari gambar sampah yang dimasukkan, maka akan digunakan metode Gray Level Co-occurrence Matrix (GLCM) [10]. GLCM merupakan salah satu metode statistikal untuk ekstraksi ciri tekstur dan termasuk yang paling banyak digunakan dalam teknik analisis tekstur [11].…”
Section: Pendahuluanunclassified