Rancang Bangun Laman Penyetaraan Ijazah Menggunakan Metode Reuse-Based Software Development
Dany Prima Kresnala,
Abdul Robi Padri,
Henderi
Abstract:Teknologi informasi telah memberikan banyak manfaat bagi masyarakat dalam mengakses layanan publik, termasuk penyetaraan ijazah dan konversi nilai indeks prestasi kumulatif (IPK) bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri. Namun demikian, terdapat tantangan operasional dalam menghasilkan laporan yang dibutuhkan, karena masalah database. Hal ini menyebabkan keterlambatan dalam perbaikan dan pemenuhan Service Level Agreement (SLA). Untuk mengatasi hal ini, diusulkan sebuah Sistem Informasi baru dengan menggunakan… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.