Rancangan Media Pembelajaran Berbasis Stem Berbantuan Google Sites Pada Materi Medan Magnet
Muhammad Imam Mauludin
Abstract:Proses pendidikan pada satuan pendidikan diselenggarakan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik untuk berperan secara aktif dan memberikan ruang yang cukup bagi inovasi, kreativitas, dan kemandirian. Untuk merangsang kemampuan berpikir peserta didik, guru dituntut untuk lebih inovatif dalam setiap kegiatan belajar mengajar terutama mengenai media pembelajaran. Cara yang mudah untuk pembuatan media pembelajaran dengan memanfaatkan Google Sites. Google Sites merupaka… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.