Abstract:Salah satu komponen yang diatur dalam Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan (RTBL) adalah tata kualitas lingkungan. Secara umum, tata kualitas lingkungan memiliki tiga indikator yaitu konsep identitas lingkungan, konsep orientasi lingkungan, dan wajah jalan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tata kualitas lingkungan setelah adanya revitalisasi pada koridor Jalan Ir Juanda, Kota Surakarta. Urgensi dari penelitian ini merujuk pada kegiatan revitalisasi sebagai suatu upaya untuk menciptakan kawasan denga… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.