Sosialisasi Penanganan Pertama Luka Terbuka Pada Anak Usia Dini Di Faidhul Ulum, Gunungpati, Semarang
Annisa Dewi Rachmadini,
Laela Fajriyah,
Luluk Rochaina Maulida
et al.
Abstract:Anak usia dini adalah mereka yang sedang berada pada masa pertumbuhan. Saat masa pertumbuhan tidak jarang mereka sangat aktif dan mengeksplorasi hal – hal baru. Saat bereksplorasi ada dari mereka yang mungkin terjatuh, terpeleset, tergores sehingga mendapat luka di tangan, dahi, atau kaki mereka. Luka yang mereka dapatkan tentu menjadi pengalaman yang berharga untuk mereka tetapi apakah anak tau bagaimana penanganan yang tepat saat anak mendapat luka. Edukasi perlu diberikan kepada anak agar anak setidaknya ta… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.