Abstract:Geologi zona Pegunungan Selatan telah banyak dipelajari secara sistematik dan luas. Namun pemahaman mengenai geologi Jawa terkhusus pada Zona Pegunungan Selatan masih terbatas. Penelitian mengenai stratigrafi di Trenggalek dalam kurun waktu 1992-2022 belum ada yang membahas mengenai lingkungan pengendapan dari formasi Jaten. Lokasi penelitian berada di Kecamatan Dongko yang meliputi Desa Cakul, Desa Petung, Desa Salamwates dan Desa Pandean, yang berada di Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur. Metode penel… Show more
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.