2020
DOI: 10.24198/mfarmasetika.v5i4.27238
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Teknik Isolasi dan Penentuan Struktur Mangiferin: Senyawa Aktif dari Tanaman Mangga (Mangifera indica L.)

Abstract: Tanaman mangga (Mangifera indica L.) adalah tanaman berbuah musiman yang banyak terdapat di Indonesia. Secara umum, daun tanaman ini mengandung saponin, alkaloid, fenol, tannin, flavonoid, steroid, diterpene dan glikosida. Senyawa metabolit sekunder yang umum ditemukan dalam tanaman ini adalah mangiferin (2-C-β-D-glucopyranosyl-1,3,6,7-tetrahydroxyxanthone), yang termasuk dalam golongan polifenol. Mangiferin memiliki beberapa aktivitas seperti antikanker, antiinflamasi, antidiabetes, dan antihiperlipidemia. Ar… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
2
0
9

Year Published

2021
2021
2023
2023

Publication Types

Select...
5

Relationship

0
5

Authors

Journals

citations
Cited by 7 publications
(11 citation statements)
references
References 10 publications
0
2
0
9
Order By: Relevance
“…16 In addition, mango plants are a source of mangiferin. 9 Mangiferin belongs to the flavonoid group and belongs to xantone. Where this mangiferin has activity as an antidiabetic by inhibiting the α-glucosidase enzyme.…”
Section: Discussionmentioning
confidence: 99%
See 1 more Smart Citation
“…16 In addition, mango plants are a source of mangiferin. 9 Mangiferin belongs to the flavonoid group and belongs to xantone. Where this mangiferin has activity as an antidiabetic by inhibiting the α-glucosidase enzyme.…”
Section: Discussionmentioning
confidence: 99%
“…8 Mango leaves contain phenolic compounds (gallic acid and its derivatives, ellagic acid, strong protocatechin); Xanthones (Mangiferin and its derivatives); Flavonoids (Quercetin and its derivatives, Rhamnetin and its derivatives); Benzophenone (Maclurin and its derivatives, Iriflofenon Glycoside and its derivatives); Triterpenoids (Lupeol). 9 Mangiferin has consistent antidiabetic activity, with a peak 7 hours after oral administration. Mangiferin exhibits its antidiabetic activity by increasing insulin sensitivity.…”
Section: Introductionmentioning
confidence: 97%
“…Aktivitas antioksidan ekstrak daun jambu air (Syzygium aqueum (Burm.f) Alston) yang diekstraksi dengan pelarut 96% dilaporkan memiliki aktivitas antioksidan sebesar 10,01 ppm (3). Daun tanaman mangga (Mangifera indica L.) telah diidentifikasi mengandung mangiferin sebagai salah satu golongan polifenol yang memberikan aktivitas antioksidan (4). Aktivitas antioksidan ekstrak daun mangga (Mangifera indica L.) yang diekstraksi dengan etanol 96% dilaporkan memiliki aktivitas antioksidan sebesar 11,17 ppm (5).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Hal ini menandakan bahwa senyawa mangiferin terdapat dalam jumlah yang besar pada sampel kulit buah mangga indramayu. Mangiferin merupakan bagian dari senyawa fenolik golongan xanthone yang memiliki aktivitas sebagai antivirus (Mahdiyah et al 2020). Mangiferin terbukti secara in silico mampu berperan dalam penghambatan kerja protein penyebab infeksi virus dengue (DENV) (Herman 2019).…”
Section: Analisis Lc-msunclassified
“…SARS-CoV-2 mengikat reseptor ACE2 dengan afinitas 10 kali lebih tinggi dibandingkan SARS-CoV (Atmojo et al 2020). ACE2 adalah protein membran pada sel alveolus yang berperan sebagai pintu masuk virus ke dalam tubuh manusia (Hasanah et al 2020). Salah satu upaya pencegahan Covid-19 ialah dengan menghambat enzim ACE2 yang akan berikatan dengan virus menggunakan senyawa bioaktif pada kulit mangga.…”
unclassified