PT. BIOS Batu Ampar is one of the private companies in Kubu Raya Regency that utilizes mangrove forests by implementing a seed tree silviculture system so that later the area can still maintain its sustainability. The purpose of the study was to determine the number of species and the diversity and dominance of mangrove forest vegetation types in block logging in 2016, 2017 and 2018. The study used a survey method with a sampling technique in a line with a tide. On each observation plot, data collection of types of seedlings, stakes, and trees was carried out. The data obtained are then analyzed by the Diversity Index, Dominance Index and Evenness Index. The results showed that the seedling-level type diversity index in the three cutting years was 0.000- 1.250, and the stake rate was 0.000-1.073. The Dominance Index of the seedling level in all three cutting years is 0.415-1.000, and the stake rate is 0.316-1.000. Keme Index of the seedling level in all three cutting years is 0.000-0.773, and the stake rate is 0.000-0.902.Keywords: diversity, dominance, evenness, Mangrove Forest. Abstrak PT. BIOS Batu Ampar adalah salah satu perusahaan swasta di Kabupaten Kubu Raya yang memanfaatkan hutan mangrove dengan penerapan sistem silvikultur pohon induk (Seed Tree Method) agar nantinya kawasan tersebut tetap dapat mempertahankan kelestariannya. Tujuan penelitian adalah untuk menentukan jumlah spesies dan keanekaragaman serta dominasi jenis vegetasi hutan mangrove pada penebangan blok pada tahun 2016, 2017 dan 2018. Penelitian menggunakan metode survei dengan teknik pengambilan sampel secara garis berpetak. Pada setiap plot pengamatan dilakukan pengumpulan data jenis semai, pancang, dan pohon. Data yang deperoleh kemudian di analisis Indeks Keanekaragaman, Indeks Dominasi dan Indeks Kemerataan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indeks keanekaragaman jenis tingkat semai pada ketiga tahun tebang adalah 0,000- 1,250, dan tingkat pancang adalah 0,000-1,073. Indeks Dominasi tingkat semai pada ketiga tahun tebang adalah 0,415-1,000, dan tingkat pancang adalah 0,316-1,000. Indeks Kemerataan tingkat semai pada ketiga tahun tebang adalah 0,000-0,773, dan tingkat pancang adalah 0,000-0,902.Kata Kunci: Keanekaragaman, dominasi, kemerataan, Hutan mangrove