Abstract:Tulisan ini membahas tentang relasi gender dalam dua cerita rakyat berjudul Tempiq Empiq dari Nusa Tenggara Barat dan Mencari Ilmu Berumahtangga dari Kalimantan Selatan. Hubungan hierarki dianalisis dengan perspektif semiologis Roland Barthes. Metode penelitian terdiri dari pengumpulan data dan analisis data. Data primer dalam penelitian ini adalah cerita rakyat. Sedangkan data sekunder berupa sumber tertulis dan elektronik terkait dengan kondisi sosial budaya dan sejarah Nusa Tenggara Barat dan Kalimantan Sel… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.