2020
DOI: 10.37253/jgbmr.v2i1.788
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Analisis Pengaruh Karakteristik Komite Audit Terhadap Pengungkapan Sukarela

Abstract: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh karakteristik komite audit terhadap pengungkapan sukarela pada semua perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Karateristik komite audit yang diduga mempengaruhi pengungkapan sukarela yakni ukuran, latar belakang akuntansi / keuangan anggota, independensi anggota, jumlah rapat, komitmen, masa jabatan. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan tahunan perusahaan publik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2014 sampai t… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
3
1

Citation Types

1
3
0
8

Year Published

2022
2022
2024
2024

Publication Types

Select...
6

Relationship

0
6

Authors

Journals

citations
Cited by 6 publications
(12 citation statements)
references
References 0 publications
1
3
0
8
Order By: Relevance
“…Penelitian terdahulu di Indonesia menyangkut topik pengungkapan sukarela, di mana penelitian terkait pengungkapan informasi tentang COVID-19 belum banyak disinggung atau diteliti di Indonesia. Selain itu, ada beberapa penelitian terdahulu yang sudah dilakukan di Indonesia menyinggung faktor-faktor yang memengaruhi tingkat pengungkapan sukarela di perusahaan-perusahaan yang terdaftar di BEI (Astuti, 2020;Itan & Siahaan, 2021;Nindiasari, 2021;Pontoh dkk., 2021;Supriyanto & Resnika, 2023).…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 3 more Smart Citations
“…Penelitian terdahulu di Indonesia menyangkut topik pengungkapan sukarela, di mana penelitian terkait pengungkapan informasi tentang COVID-19 belum banyak disinggung atau diteliti di Indonesia. Selain itu, ada beberapa penelitian terdahulu yang sudah dilakukan di Indonesia menyinggung faktor-faktor yang memengaruhi tingkat pengungkapan sukarela di perusahaan-perusahaan yang terdaftar di BEI (Astuti, 2020;Itan & Siahaan, 2021;Nindiasari, 2021;Pontoh dkk., 2021;Supriyanto & Resnika, 2023).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Menurut teori agensi, komite audit yang besar dapat meningkatkan biaya agensi, mengurangi komunikasi dan koordinasi di antara anggota komite, dan mencerminkan konflik kepentingan meskipun kelebihan keunggulan keahlian dan keberagaman (Abdelhak dkk., 2023). Penelitian sebelumnya membuktikan bahwa ukuran dari komite audit memiliki dampak positif pada pengungkapan sukarela di laporan tahunan (Supriyanto & Resnika, 2023) karena lebih banyak anggota berada dalam komite audit memastikan bahwa internal perusahaan bertindak sesuai peraturan dan kepentingan perusahaan yang berlaku serta menyelesaikan potensi masalah dalam proses pelaporan informasi perusahaan (Astuti, 2020). Akan tetapi, penelitian lainnya menunjukan bahwa ukuran komite audit tidak mempunyai dampak pada pengungkapan sukarela informasi laporan tahunan (Abdelhak dkk., 2023;Astuti, 2020;Sinaga & Laksito, 2020).…”
Section: Dampak Ukuran Komite Audit Terhadap Pengungkapan Informasi T...unclassified
See 2 more Smart Citations
“…Dengan jumlah komite audit yang cukup maka mereka dapat menerapkan kemampuan beserta pengalamannya untuk tujuan kebaikan para pemegang saham (Rahmat, 2009). Dalam jumlah yang optimal, maka keberadaan Komite Audit akan mampu meningkatkan kinerja yang lebih baik untuk menyelesaikan masalah perseroan (Rahmawati, 2014). Jumlah komite audit yang optimal akan dapat bekerja dengan efisien dan efektif, sehingga laporan keuangan muncukupi semua aspek dan prinsip perseroan serta dapat mengeluarkan laporan keuangan secara tepat waktu (Apadore, 2013).…”
unclassified