Abstrak: Tulisan ini mengkaji bagaimana perananan pemuda sebagai aset bangsa dalam mengakselerasi proses literasi dan pengembangan pariwisata halal di Indonesia. Outlook pengembangan pariwisata halal di Indonesia yang dirilis oleh GMTI 2023 cukup menjanjikan di masa depan serta mampu meningkatkan perekonomian secara keseluruhan. Oleh karena itu diperlukan langkah-langkah strategis dari semua pihak untuk mengawal potensi tersebut supaya bisa tercapai dengan maksimal. Dalam kesempatan ini penulis menawarkan konsep Fireflies Arising Scenario (FAS). FAS menceritakan bagaimana mentransformasikan bangsa dengan gerakan-gerakan kecil, tak perlu slogan bombastis disana-sini. Konsep FAS akan terinternalisasi dengan peran pemuda serta terkoneksi dengan seluruh pemangku peran yang ada yaitu pemerintah, stakeholder, masyarakat dan lembaga keuangan. Masing-masing menjalankan fungsinya dan saling bersinergi melalui gerakan kecil secara massif dan konsisten. Konsep yang ditawarkan ini harapanya akan mampu membawa percepatan dalam pengembangan pariwisata halal di Indonesia. Sehingga geliat perkomonian melalui sektor pariwisata akan semakin kuat dan sektor pariwisata halal di Indonesia akan semakin dikenal dan membudaya oleh masyarakat dan seluruh dunia
Kata Kunci : Peran Pemuda; Pariwisata Halal; Fireflies Arising Scenario (FAS)
Abstract: This paper examines the role of youth as a national asset in accelerating the process of literacy and development of halal tourism in Indonesia. The outlook for the development of halal tourism in Indonesia released by GMTI 2023 is quite promising in the future and is able to improve the economy as a whole. Therefore, strategic steps are needed from all parties to guard this potential so that it can be optimally achieved. On this occasion the author offers the concept of Fireflies Arising Scenario (FAS). FAS tells how to transform a nation with small movements, no need for bombastic slogans here and there. The FAS concept will be internalized with the role of youth and connected with all existing stakeholders, namely government, stakeholders, communities and financial institutions. Each of them carries out its function and synergizes with each other through massive and consistent small movements. The concept offered is hoped to be able to bring acceleration in the development of halal tourism in Indonesia. So that the stretching of the communion through the tourism sector will get stronger and the halal tourism sector in Indonesia will become increasingly recognized and entrenched by the public and throughout the world.
Keywords : The Role of Youth; Halal Tourism; Fireflies Arising Scenario (FAS)