“…Keuntungan dari pendekatan SCP ini adalah dapat menganalisis sistem pemasaran secara lebih kompleks karena terdapat keterkaitan antara satu sistem dengan yang lainnya (Panagiotou, 2006), selain itu pendekatan ini merupakan pendekatan agregat dari keseluruhan karakteristik, jenis-jenis pasar, perilaku dan sistem pasar (Kohls & Uhl, 2002). Penelitian pemasaran dengan pendekatan SCP telah diterapkan pada komoditas pertanian, seperti tanaman pangan, perekebunan, perikanan maupun industri pengolahan produk pertanian (Amalia & Firmansyah, 2021;Arthatiani et al, 2020;Hardianti et al, 2020;Hardiyanti et al, 2020;Hopid et al, 2021;Puspitasari et al, 2020;Safitri et al, 2021;Yamin et al, 2021). Hasil riset ini memvisualisasikan jika jalinan dari ke-3 faktor itu ialah jalinan linier di mana struktur memengaruhi perilaku dan memengaruhi performa.…”