2018
DOI: 10.33019/akuatik.v11i2.248
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Analisis Tingkat Pencemaran Muara Sungai Kurau Kabupaten Bangka Tengah Ditinjau Dari Indeks Saprobitas Plankton

Abstract: Muara sungai merupakan ekosistem yang produktif karena adanya penambahan bahan organik dan anorganik yang berasal dari air sungai dan air laut. Muara Sungai Kurau diduga telah mengalami pencemaran akibat aktivitas domestik yang terjadi di daerah tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat pencemaran Muara Sungai Kurau berdasarkan parameter biologi (plankton) dengan indeks saprobitas plankton serta menganalisis pengaruh parameter lingkungan terhadap kelimpahan organisme plankton. Pengamatan di… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1

Citation Types

0
0
0
4

Year Published

2021
2021
2024
2024

Publication Types

Select...
5

Relationship

0
5

Authors

Journals

citations
Cited by 5 publications
(4 citation statements)
references
References 0 publications
0
0
0
4
Order By: Relevance
“…Kadar nitrat memiliki hubungan yang signifikan dengan indeks dominansi fitoplankton dengan nilai koefisien korelasi positif mendekati 1 (r = 0.9765; p < 0,05). Hal tersebut dapat dijelaskan bahwa faktor lingkungan seperti ketersediaan bahan organik serta kemampuan dari masingmasing individu plankton untuk beradaptasi pada lingkungan yang ada menjadi salah satu yang mempengaruhi nilai indeks keragaman plankton yang ada pada suatu perairan (Sari et al, 2017). Nitrat merupakan sumber yang penting bagi fitoplankton dan zooplankton untuk pertumbuhannya sehingga apabila suatu daerah kekurangan nitrat akan menurunkan indeks keanekaragaman yang berarti nilai indeks dominansinya tinggi.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Kadar nitrat memiliki hubungan yang signifikan dengan indeks dominansi fitoplankton dengan nilai koefisien korelasi positif mendekati 1 (r = 0.9765; p < 0,05). Hal tersebut dapat dijelaskan bahwa faktor lingkungan seperti ketersediaan bahan organik serta kemampuan dari masingmasing individu plankton untuk beradaptasi pada lingkungan yang ada menjadi salah satu yang mempengaruhi nilai indeks keragaman plankton yang ada pada suatu perairan (Sari et al, 2017). Nitrat merupakan sumber yang penting bagi fitoplankton dan zooplankton untuk pertumbuhannya sehingga apabila suatu daerah kekurangan nitrat akan menurunkan indeks keanekaragaman yang berarti nilai indeks dominansinya tinggi.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Jurnal Kelautan dan Perikanan Terapan, 5 (2), 2022, 117-125 DOI: http://dx.doi.org/10.15578/jkpt.v5i2.11189 Tingkat saprobitas telah digunakan untuk mengetahui tingkat pencemaran di beberapa lokasi perairan (Awaludin et al, 2015;Rahayu et al, 2017;Ramadhan et al, 2016;Sari et al, 2017;Suryanti, 2008;Tamrin et al, 2022) dengan hasil yang bervariasi. Status tambak, saluran air dan sungai pada Kecamatan Pontang ber variasi dari oligosaprobik, âmesosaprobik dan á-mesosaprobik.…”
Section: Struktur Komunitas Perairanunclassified
“…Sehingga dapat dikatakan parameter BOD, COD, dan TOM tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kelimpahan fitoplankton di Sungai Bancaran. Hal ini sesuai dengan pernyataan Sari et al, (2017) dimana nilai koefisien korelasi BOD sebesar 0,416 sehingga memiliki nilai korelasi cukup dan COD sebesar -0,971 sehingga memiliki nilai korelasi sangat lemah. Menurut Mayagitha et al, (2014) Kandungan BOD dan COD yang cukup diperairan sebenarnya masih dapat mendukung kehidupan fitoplankton di suatu perairan, namun apabila konsentrasi BOD dan COD tinggi dapat menyebabkan beberapa parameter kualitas perairan seperti DO dan pH mengalami penurunan sehingga menyebabkan kelangsungan hidup fitoplankton menjadi terganggu sehingga dapat mengakibatkan kelimpahan fitoplankton berkurang.…”
Section: Parameter Pencemaran Organikunclassified