“…Liew et al memberikan pernyataan bahwa kurang tidur dapat meningkatkan potensi gangguan kesehatan seperti kardiovaskular, pernapasan, neurologis, gastrointestinal, imunologi, dermatologi, endokrin, dan kesehatan reproduksi. (24,25) Kualitas informasi yang disimpan dalam memori akan turun melalui proses atensi yang menurun akibat kurangnya tidur. Gangguan metabolisme, stress dan depresi akan timbul ketika durasi tidur kurang dari 6 jam sehari.…”