2018
DOI: 10.32877/eb.v1i1.10
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Konversi Faktor Penerimaan Audit Teknologi oleh Kantor Akuntan Publik di Indonesia Menggunakan Kerangka Kerja I-TOE

Abstract: AbstrakBanyak bisnis sekarang beralih ke e-bisnis dan menerapkan sistem informasi akuntansi terkomputerisasi. Fenomena ini telah berdampak pada profesi audit TI, audit laporan keuangan dan penelusuran dokumen sumber elektronik. Computer Assited Auditing Techniques and Tools (CAATTs) adalah teknologi audit yang memungkinkan audit TI dilakukan secara efisien, efektif, dan mengurangi waktu audit. Namun, sedikit yang diketahui tentang adopsi CAATTs oleh kantor akuntan publik. Makalah ini menyajikan paradigma baru … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
2
0
10

Year Published

2020
2020
2024
2024

Publication Types

Select...
8

Relationship

0
8

Authors

Journals

citations
Cited by 8 publications
(12 citation statements)
references
References 2 publications
0
2
0
10
Order By: Relevance
“…Beberapa penelitian sebelumnya yang menguji kesiapan penerimaan penggunaan teknologi telah menghasilkan model dan instrumen penelitian dengan memanfaatkan konteks dari Technology Organization Environment (TOE) (Wulandari et al, 2022). Bahkan terdapat sejumlah literatur yang mengeksplorasi penggunaan teknologi inovatif dengan menggabungkan kerangka kerja TOE (Cahyadi & Pradnyani, 2022;Febriantika et al, 2020;Sulaiman et al, 2021;Yanti & Oktari, 2018). Kerangka Technology Organization Environment (TOE) mendasarkan pada konsep yang menyatakan bahwa teknologi, organisasi, dan lingkungan adalah faktor yang harus dipertimbangkan bagi perusahaan pada saat memutuskan untuk mengadopsi inovasi / teknologi (Effendi et al, 2020).…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Beberapa penelitian sebelumnya yang menguji kesiapan penerimaan penggunaan teknologi telah menghasilkan model dan instrumen penelitian dengan memanfaatkan konteks dari Technology Organization Environment (TOE) (Wulandari et al, 2022). Bahkan terdapat sejumlah literatur yang mengeksplorasi penggunaan teknologi inovatif dengan menggabungkan kerangka kerja TOE (Cahyadi & Pradnyani, 2022;Febriantika et al, 2020;Sulaiman et al, 2021;Yanti & Oktari, 2018). Kerangka Technology Organization Environment (TOE) mendasarkan pada konsep yang menyatakan bahwa teknologi, organisasi, dan lingkungan adalah faktor yang harus dipertimbangkan bagi perusahaan pada saat memutuskan untuk mengadopsi inovasi / teknologi (Effendi et al, 2020).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Ketiganya ditempatkan untuk memengaruhi penggunaan digital finance (Febriantika et al, 2020). Selain itu, hal lain yang perlu dipertimbangkan dalam penerimaan dan penggunaan teknologi yaitu faktor individu berdasarkan pengetahuan, inovasi serta sikap yang dapat membentuk keputusan manusia (Yanti & Oktari, 2018).…”
Section: I-toe Modelunclassified
“…R2 memperlihatkan proporsi variasi didalam variabel terikat (Y) yang diterangkan oleh variabel bebas secara simultan. Sementara itu, r2 menilai kebaikan sesuai (goodness-of-fit) dari persamaan regresi, yaitu memberikan persentase variasi total didalam variabel terikat (Y) yang diterangkan oleh hanya satu variabel bebas (Yanti & Oktari, 2018) Predictors: (Constant), Motivasi Kerja , Disiplin Kerja Sumber: Data Olahan SPSS, 2020 Dari Tabel 13, hasil pengolahan diketahui Fhitung 290,538 dengan signifikansi 0,000. Ftabel pada tingkat signifikan 5% didapatkan dengan persamaan nk -1; k = 40 -2 -1 ; 5 = 37 ; 5 = 3,252 dimana n ialah jumlah sampel, k ialah jumlah variabel bebas dan 1 adalah konstan.…”
Section: Analisis Deskriptifunclassified
“…Kantor Akuntan Publik (KAP) adalah suatu bentuk organisasi akuntan publik yang memperoleh izin sesuai dngan peraturan perundang-undangan, yang berusaha dibidang pemberian jasa profesional dalam praktek akuntan publik (Yanti & Oktari, 2018a).…”
Section: Ukuran Kapunclassified