2022
DOI: 10.26714/sjpkm.v2i2.10975
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Optimalisasi Pelaksanaan Program Terapi Bermain Pada Anak di Rumah Sakit

Abstract: Hospitalisasi pada anak bertujuan untuk memberikan perawatan dan pengobatan kepada anak. Selama dirawat di rumah sakit anak juga mengalami beberapa dampak akibat hospitalisasi yaitu kecemasan, kehilangan kendali dan nyeri. Dampak hospitalisasi tersebut perlu mendapat perhatian agar perkembangan anak selama dilakukan perawatan di rumah sakit tidak mengalami gangguan. Bermain yang merupakan kebutuhan anak dapat dijadikan sebagai salah satu intervensi untuk mengurangi dampak hospitalisasi. Bermain pada anak dapat… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1

Citation Types

0
0
0
1

Publication Types

Select...
1

Relationship

0
1

Authors

Journals

citations
Cited by 1 publication
(1 citation statement)
references
References 5 publications
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Berdasarkan studi pendahuluan, RW VI telah terbentuk Posyandu dengan nama AKASIA, kegiatan sebulan sekali dilakukan dengan pelayanan pengukuran berat badan, tinggi badan, dan pemberian makanan tambahan. Kegiatan pelatihan deteksi dini penyimpangan perkembangan balita telah dilakukan di RW VI Tandang Tembalang (Mariyam & Yosafianti Pohan, 2017). Pada Posyandu tersebut, belum ada tambahan penyuluhan secara rutin.…”
Section: Rw VI Kelurahan Tandang Kecamatanunclassified
“…Berdasarkan studi pendahuluan, RW VI telah terbentuk Posyandu dengan nama AKASIA, kegiatan sebulan sekali dilakukan dengan pelayanan pengukuran berat badan, tinggi badan, dan pemberian makanan tambahan. Kegiatan pelatihan deteksi dini penyimpangan perkembangan balita telah dilakukan di RW VI Tandang Tembalang (Mariyam & Yosafianti Pohan, 2017). Pada Posyandu tersebut, belum ada tambahan penyuluhan secara rutin.…”
Section: Rw VI Kelurahan Tandang Kecamatanunclassified