Abstract:Clostridium difficile (C.difficile) merupakan bakteri gram positif, bersifat anaerob, membentuk spora, dan merupakan patogen penting pada penyakit diare akibat antibiotik. Bakteri ini merupakan flora normal dalam saluran pencernaan manusia namun dapat menjadi patogen serta membentuk toksin yang terdiri dari 2, yaitu toksin A dan toksin B. Dikarenakan antibiotik termasuk faktor risiko terjadinya infeksi C. difficile (CDI), tatalaksana yang dapat diberikan yaitu probiotik. Probiotik mungkin efektif dalam pencega… Show more
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.