“…PENDAHULUAN Dalam 30 tahun terakhir ini secara signifikan sebagian besar wilayah di Indonesia telah terjadi peningkatan suhu. Perubahan iklim ini juga bukan hanya terjadi di Indonesia tetapi dirasakan secara global di dunia hal tersebut dirasakan dengan adanya peningkatan konsentrasi gas rumah kaca, serta adanya penurunan luas es dipegunungan Jaya Wijaya [1]. Peralihan musim di Indonesia yang terjadi pada saat ini yakni musim hujan dan kemarau atau disebut juga dengan musim pancaroba pada umumnya mengakibatkan frekuensi orang yang sakit akan meningkat terutama penyakit spesifik seperti pada saluran pernafasan atas yakni batuk, flu dan pilek [2].…”