2020
DOI: 10.36765/jartika.v3i2.277
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Perbandingan Kehadiran Sosial dalam Pembelajaran Daring Menggunakan Whatsapp groupdan Webinar Zoom Berdasarkan Sudut Pandang Pembelajar Pada Masa Pandemic COVID-19

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kehadiran sosial dalam pembelajaran daring menggunakan whatsapp groupdan webinar Zoom, serta mengetahui preferensi mahasiswa terhadap kedua media pembelajaran tersebut. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan instrument non tes dalam bentuk kuisioner dengan skala likert yang diadaptasi dari Tantri, 2018 untuk mengukur 2 (dua) aspek kehadiran sosial yaitu aspek keterhubungan dan aspek pembelajaran. Data diperoleh dari 50 mahasiswa Universitas Sarjanawiyata … Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1
1
1

Citation Types

0
10
0
16

Year Published

2020
2020
2021
2021

Publication Types

Select...
7

Relationship

0
7

Authors

Journals

citations
Cited by 31 publications
(28 citation statements)
references
References 19 publications
0
10
0
16
Order By: Relevance
“…Pemanfaatan dan memaksimalkan semua platform yang dapat digunakan dalam memudahkan serta memfasilitasi pembelajaran. Alternative pembelajaran yang popular adalah dengan fasilitas daring menggunakan berbagai macam platform media sosial yang tersedia serta dapat mudah di akses dan mudah digunakan (Dewi, 2020), (Eko Yulianto et al, 2020). Selain memberikan pembelajaran daring, metode pembelajaran yang dimanfaatkan juga disesuaikan dengan kondisi lingkungan yang ada, kota Bengkulu sebagian besar sudah terjangkau akses internet sehingga memudahkan proses pembelajaran daring namun terkendala dengan terbatasnya kuota internet masing-masing siswa maupun guru agar tetap terhubung.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Pemanfaatan dan memaksimalkan semua platform yang dapat digunakan dalam memudahkan serta memfasilitasi pembelajaran. Alternative pembelajaran yang popular adalah dengan fasilitas daring menggunakan berbagai macam platform media sosial yang tersedia serta dapat mudah di akses dan mudah digunakan (Dewi, 2020), (Eko Yulianto et al, 2020). Selain memberikan pembelajaran daring, metode pembelajaran yang dimanfaatkan juga disesuaikan dengan kondisi lingkungan yang ada, kota Bengkulu sebagian besar sudah terjangkau akses internet sehingga memudahkan proses pembelajaran daring namun terkendala dengan terbatasnya kuota internet masing-masing siswa maupun guru agar tetap terhubung.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…109-118 menggunakan video conference (webinar). Webinar adalah platform tatap muka yang bersifat conference sehingga pengguna bisa berinteraksi selayaknya bertemu langsung [1].…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Optimizer adalah algoritma untuk memperbaiki bobot dan bias pada NN dengan cara memperkecil jarak antara output dari jaringan terhadap target [16]. Dalam prosesnya, optimizer dibantu oleh learning rate untuk menghitung nilai koreksi bobot pada saat latih data dengan rentang nilai learning rate dari nol (0) hingga satu (1). Semakin besar nilai learning rate maka semakin cepat proses latih data, tetapi konsekuensinya adalah optimizer menjadi kurang baik untuk tingkat ketelitian saat proses tersebut [17].…”
Section: Optimizerunclassified
“…Webinar yang kami laksanakan di tengah pandemi seperti ini yaitu menggunakan aplikasi video conference yaitu Zoom. Menurut Yulianto et al, (2020) Zoom merupakan platform tatap muka yang bersifat conference dimana pendidik dan peserta didik bisa langsung berinteraksi layaknya bertemu langsung. Aplikasi Zoom banyak digunakan dalam proses pembelajaran di masa pandemi, yang memudahkan pendidik memberikan ilmunya kepada peserta didik, selain itu Zoom juga dapat memberikan kemudahan dalam mengedukasi masyarakat secara online.…”
Section: Metode Pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Masyarakat Web Seminar Islamic Toelrance In World 40unclassified