2020
DOI: 10.29406/jr.v8i1.1449
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH IKAN KAKAP PUTIH Lates calcarifer, Bloch DENGAN PEMBERIAN DOSIS PROBIOTIK YANG BERBEDA

Abstract: Kakap Putih Lates calcarifer, Bloch merupakan ikan yang mempunyai nilai ekonomis penting sebagai ikan konsumsi. jumlah pakan yang dihabiskan dalam kegiatan budidaya ikan kakap putih pada tahap pendederan sekitar 50-60%. Lactobacillus casei merukan jenis bakteri asam laktat yang terdapat di dalam probiotik dan dapat mneghasilkan enzim yang mampu menghidrolisis bahan pakan yang lebih komleks menjadi bahan yang lebih sederhana sehingga mudah dicerna oleh benih ikan kakap putih. Penambahan probiotik pada pakan mer… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1

Citation Types

0
0
0
1

Year Published

2023
2023
2023
2023

Publication Types

Select...
1

Relationship

0
1

Authors

Journals

citations
Cited by 1 publication
(1 citation statement)
references
References 1 publication
(1 reference statement)
0
0
0
1
Order By: Relevance
“…Menurut Kordi (2009), faktor yang terkadang dapat mempengaruhi tingkat kelangsungan hidup ikan biasanya ditentukan oleh kualitas pakan dan lingkungan. Hal ini sesuai pernyataan Surnawati et al (2020), perbedaan nilai kelangsungan hidup ikan kakap putih diduga terjadi akibat adanya faktor daya tahan tubuh ikan, tingkat stres akibat lingkungan dan pemberian pakan. Selanjutnya menurut Hardianti et al (2016), jika ikan tersebut sudah mulai beradaptasi dan pertumbuhannya semakin meningkat, sehingga sifat kanibal semakin berkurang dan benih sudah mulai beradaptasi dengan lingkungan serta sudah mulai bisa menerima pakan yang diberikan.…”
Section: Kelangsungan Hidupunclassified
“…Menurut Kordi (2009), faktor yang terkadang dapat mempengaruhi tingkat kelangsungan hidup ikan biasanya ditentukan oleh kualitas pakan dan lingkungan. Hal ini sesuai pernyataan Surnawati et al (2020), perbedaan nilai kelangsungan hidup ikan kakap putih diduga terjadi akibat adanya faktor daya tahan tubuh ikan, tingkat stres akibat lingkungan dan pemberian pakan. Selanjutnya menurut Hardianti et al (2016), jika ikan tersebut sudah mulai beradaptasi dan pertumbuhannya semakin meningkat, sehingga sifat kanibal semakin berkurang dan benih sudah mulai beradaptasi dengan lingkungan serta sudah mulai bisa menerima pakan yang diberikan.…”
Section: Kelangsungan Hidupunclassified