2017
DOI: 10.24853/elektum.14.1.1-8
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Studi Verifikasi Sistem Ketidakseimbangan Beban Pada Jaringan Tegangan Rendah Menggunakan Alat PHB – Sr (Peralatan Hubung Bagi Sambungan Rumah) Di Wilayah PLN Area Cempaka Putih

Abstract: Ketidakseimbangan beban pada suatu sistem distribusi tenaga listrik sering kali terjadi di lapangan. Hal ini merupakan beban satu fasa pada pelanggan Jaringan Tegangan Rendah yang tidak sama akibat banyaknya penambahan beban listrik yang tidak memperhatikan ketidakseimbangan beban sistem. Akibat ketidakseimbangan tersebut muncul arus di netral trafo. Arus yang mengalir di netral trafo ini menyebabkan terjadinya losses (susut teknis/rugi-rugi), yaitu losses akibat adanya arus netral pada penghantar netral trafo… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1

Citation Types

0
0
0
3

Year Published

2021
2021
2024
2024

Publication Types

Select...
3

Relationship

0
3

Authors

Journals

citations
Cited by 3 publications
(3 citation statements)
references
References 0 publications
0
0
0
3
Order By: Relevance
“…PENDAHULUAN Kebutuhan akan energi listrik di Indonesia terus meningkat seiring dengan pertumbuhan ekonomi dan kemajuan teknologi. Dalam memenuhi kebutuhan tenaga listrik tersebut, terjadi pembagian beban-beban yang pada awalnya merata, namun karena perbedaan waktu pemakaian menimbulkan ketidakseimbangan beban [1]. Untuk menjaga stabilitas beban tersebut diperlukan analisis pembebanan yang bertujuan mengidentifikasi ketidakseimbangan beban antar fasa (R, S, T) yang menyebabkan mengalirnya arus pada netral trafo [2].…”
Section: Kata Kunci -Energi Listrik Ketidakseimbangan Beban Phb Srunclassified
“…PENDAHULUAN Kebutuhan akan energi listrik di Indonesia terus meningkat seiring dengan pertumbuhan ekonomi dan kemajuan teknologi. Dalam memenuhi kebutuhan tenaga listrik tersebut, terjadi pembagian beban-beban yang pada awalnya merata, namun karena perbedaan waktu pemakaian menimbulkan ketidakseimbangan beban [1]. Untuk menjaga stabilitas beban tersebut diperlukan analisis pembebanan yang bertujuan mengidentifikasi ketidakseimbangan beban antar fasa (R, S, T) yang menyebabkan mengalirnya arus pada netral trafo [2].…”
Section: Kata Kunci -Energi Listrik Ketidakseimbangan Beban Phb Srunclassified
“…Algoritma ini merupakan metode pengelompokan dengan model pengelompokan fuzzy sehingga data yang terbentuk dapat mewakili seluruh cluster dengan derajat keanggotaan yang memiliki rentang nilai 0 sampai 1 [14]. Penggunaan metode ini dapat digunakan untuk data kuantitatif (numerik), kualitatif (kategori), atau kombinasi keduanya [1] [11] [12] [13] [15] [20] [21] [22].…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Peneliti [4] [5] merancang sebuah perangkat yang dapat memonitor besar arus tiap fasa pada trafo distribusi sisi sekunder. Sedangkan [6] merancang sebuah PHB_TR untuk mengatur pertukaran beban antar fasa. Peneliti [7] melakukan penyeimbangan dengan mempertimbangkan beban seimbang seharian berdasarkan waktu beban puncak (WBP) dan waktu luar beban puncak (WLBP).…”
Section: Iunclassified