Abstract:Abstrak
Masyarakat Dusun Kayang Makmur sebagian besar telah menggunakan peralatan pertanian yang terbuat dari baja. Alat pertanian tersebut dibutuhkan perawatan dan perbaikan dengan menggunakan teknik pengelasan. Dalam melakukan pengelasan tersebut harus dilakukan sesuai dengan prosedur pengelasan yang benar, instalasi alat yang tepat, dan pemahaman yang baik mengenai Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) sehingga efektivitas dari pengelasan dapat dicapai dengan maksimal. Oleh karena itu, diadakan pelatih… Show more
Set email alert for when this publication receives citations?
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.