Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Electronic word of mouth terhadap keputusan pembelian dengan kepercayaan konsumen sebagai mediasi pada marketplace shopee di Kota Jambi. Pengumpulan untuk mendapatkan data menggunakan survei dengan memberikan kuesioner yang kepada 100 responden yang berada di Kota Jambi. Untuk menguji data menggunakan alat analisis Smart PLS 3. Hasil yang didapatkan pada penelitian menunjukkan bahwa Electronic word of mouth berpengaruh langsung dan signifikan terhadap keputusan pembelian, Electronic word of mouth berpengaruh terhadap kepercayaan konsumen, kepercayaan berpengaruh terhadap keputusan pembelian, kesimpulan dari pengaruh mediasi penelitian ini adalah kepercayaan konsumen mampu memediasi variabel Electronic word of mouth terhadap keputusan pembelian konsumen pada marketplace shopee
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.