Impact of Giving Mix Juice Drinks on Blood Glucose Levels and Maternity Fitness. Mix Juice is a mixture of fruits, nuts, and honey so it contains a lot of glucose and fructose. Glucose in the body functions as the main energy source to maintain fitness. This mix of juice drink can be consumed by the mother and quickly produces energy so that it can be an alternative to meet the nutritional needs of the mother during labor. This research was to analyze the effect of mixed juice drink on blood glucose levels and maternity fitness. This study was a Quasi-Experiment design with Randomized Control Trial. This randomized controlled trial study has used a sample of 60 parturient at Bandung City Community Health Centers which divided into two groups: intervention and control. Blood glucose level measured with a glucometer. Fitness was calculated from the pulse recovery using a pulse oximeter. Analysis using a T-Independent test. The results of the study showed significant differences in maternal blood glucose levels after drinking of mix juice, in the intervention group (34,7) and control group (16,4) with a value (p<0,05). There was fitness enhancement in the intervention group (0,32) contrast with a control group who had decreased (-2,21) with a value (p 0,05). The consumption of mix juice for parturient improve parturient's glucose level and fitness.
Angka Kematian Ibu merupakan tolok ukur untuk menilai kualitas pelayanan obstetri di suatu negara. Bila Angka Kematian Ibu tinggi berarti masih rendahnya kualitas pelayanan kesehatan.Salah satu strategi dan kebijakkan yang tepat untuk mengatasinya yaitu dengan peningkatan Program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) kebidanan..1,2Tujuan penelitian untuk menganalisis pengaruh penerapan prosedur kerja terhadap peningkatan kinerja bidan desa dalam pelayanan kebidanan di Kabupaten Sukabumi. Jenis penelitian menggunakan metode quasi experiment dengan jumlah sampel penelitian 50 orang bidan desa sebagai kelompok perlakuan dan 50 orang bidan desa sebagai kelompok kontrol yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi. Analisis data menggunakan analisis univariat, bivariat, dan multivariat (uji regresi logistic).Terdapat perbedaan penilaian kinerja bidan desa (berdasarkan kualitas dan kuantitas kerja ) sebelum dan setelpenerapan prosedur kerja pada bidan desa kelompok perlakuan dan kelompok kontrol, yaitu kinerja bidan desa setelah perlakuan lebih baik daripada sebelumnya nilai (p<0.05). Hasil analisis multivariat menunjukkan bahwa faktor yang berpengaruh terhadap peningkatan kinerja bidan desa dalam pelayanan kebidanan adalahK1 (pemeriksaan ibu hamil) dengan nilai p=0.004, OR=5.148, kedisiplinan dengan p=0.014, OR=4.569, KNL(Kunjungan Neonatal Lengkap) p=0.045, OR=4.171, dan kerjasama dengan nilai p=0.030, OR=3.520. Terdapat pengaruh penerapan prosedur kerja terhadap peningkatan kinerja bidan desa dalam pelayanan kebidanan dengan nilai p<0.05.Perlunya diterapkan prosedur kerja pada bidan desa dalam menjalankan tugas dan fungsi pokoknya, sehingga kinerja dan pencapaian target cakupan pelayanan kebidanan dapat tercapai.
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.