Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variable gender, usia, IPK, pengalaman kerja dan tingkat pendidikan orang tua terhadap tingkat literasi keuangan mahasiswa FEB UPN “Veteran” Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan rumus slovin dengan tingkat error sebesar 10% sehingga diperoleh sampel penelitian sebanyak 104 responden di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UPN “Veteran” Yogyakarta. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan kuesioner. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan SPSS (Statistical Package for Social Sciense) versi 25. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel IPK dan tingkat pendidikan orang tua berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat literasi keuangan mahasiswa sedangkan variabel gender, usia dan pengalaman kerja tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat literasi keuangan mahasiswa.
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.