2018
DOI: 10.30867/action.v3i2.115
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Daya terima terhadap jajanan lokal Sulawesi Selatan subtitusi tepung ikan gabus (Channa striata)

Abstract: Generally, local snacks only have a high amount of carbohydrates and imbalanced nutrient compounds. In addition, South Sulawesi has abundant snakehead fish (Channastriata) which was nutritions. The study aims to determine the acceptability of local snacks in South Sulawesi which substitute snakehead fish flour (SFF). This research is an experimental study using the static group comparison design and aimed to identify acceptability of the local nack with 0%, 5%, 10%, and 15%of SFF concentration. The result show… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
3
0
14

Year Published

2019
2019
2023
2023

Publication Types

Select...
7

Relationship

3
4

Authors

Journals

citations
Cited by 11 publications
(17 citation statements)
references
References 0 publications
0
3
0
14
Order By: Relevance
“…Dalam penelitian sebelumnya telah dikembangkan beberapa jajanan lokal Sulawesi Selatan melalui subtitusi tepung ikan gabus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jajanan local hasil pengembangan tersebut dapat disukai oleh konsumen meski pada kosentrasi ikan gabus yang dibatasi (Nadimin, 2017;Nadimin, 2018;Hana, 2017, Purnamasari, 2017Halijah, 2017). Keberhasilan pengembangan suatu produk makanan tidak hanya dilihat berdasarkan tingkat kesukaan konsumen terhadap produk tersebut, tetapi harus dinilai juga berdasarkan kandungan zat gizinya sehingga potensi local tersebut dapat dimanfaatkan untuk pencegahan masalah gizi khususnya stunting di Sulawesi Selatan.…”
unclassified
“…Dalam penelitian sebelumnya telah dikembangkan beberapa jajanan lokal Sulawesi Selatan melalui subtitusi tepung ikan gabus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jajanan local hasil pengembangan tersebut dapat disukai oleh konsumen meski pada kosentrasi ikan gabus yang dibatasi (Nadimin, 2017;Nadimin, 2018;Hana, 2017, Purnamasari, 2017Halijah, 2017). Keberhasilan pengembangan suatu produk makanan tidak hanya dilihat berdasarkan tingkat kesukaan konsumen terhadap produk tersebut, tetapi harus dinilai juga berdasarkan kandungan zat gizinya sehingga potensi local tersebut dapat dimanfaatkan untuk pencegahan masalah gizi khususnya stunting di Sulawesi Selatan.…”
unclassified
“…Parameter yang diamati pada penelitian ini adalah kualitas fisik mie basah dengan memperhatikan bau asam dan lendir yang terbentuk serta perubahan warna, tekstur dan kelengketan pada mie basah tersebut. 10 Umur simpan mie basah ditentukan melalui parameter tersebut, apabila salah satu atau diantaranya sudah terbentuk, maka itulah batas umur simpan suatu mie basah.…”
Section: Pengamatan Umur Simpan Mie Basahunclassified
“…Pengolahan pangan dengan menggunakan pemanasan dikenal dengan proses pemasakan yaitu proses pemanasan bahan pangan dengan suhu 100° C atau lebih dengan tujuan utama adalah memperoleh rasa yang lebih enak, aroma yang lebih baik, tekstur yang lebih lunak, untuk membunuh mikroba dan menginaktifkan semua enzim. 7,8 Pengolahan panas merupakan salah satu cara yang paling penting untuk dikembangkan. Pengolahan panas memiliki kelebihan diantaranya adalah mengurangi kerusakan akibat mikroorganisme, mempertahankan masa simpan dan meningkatkan cita rasa bahan pangan.…”
Section: Tabel 2 Daya Terima Warna Rasa Tekstur Dan Aroma Berdasarunclassified
“…Tekstur bersifat kompleks dan terkait dengan struktur bahan, yang terdiri dari tiga elemen yaitu mekanik (kekerasan dan kekenyalan), geometrik (berpasir dan beremah) dan mouthfeel (berminyak dan berair). 8,11 Berdasarkan analisa data menggunakan analisa anova didapatkan F hitung sebesar 0,221 dengan signifikan sebesar 0,802 (p>0,05). maka dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan nilai rerata tekstur hasil uji organoleptik keripik tempe antara variasi pengolahan terhadap daya terima tekstur produk keripik tempe.…”
Section: Analisa Mutu Organoleptikunclassified