2019
DOI: 10.21831/amp.v7i1.22276
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Implementasi supervisi akademik untuk meningkatkan mutu guru

Abstract: Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan mutu pembelajaran dan mutu  guru melalui implementasi supervisi akademik. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) dengan pendekatan deskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, studi dokumen dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa supervisi akademik pada siklus 1 dan siklus 2 menunjukkan terjadi peningkatan skor pada aspek perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran. Meskipun masih berada pada kategori cukup,… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2
1
1
1

Citation Types

1
17
0
30

Year Published

2020
2020
2024
2024

Publication Types

Select...
8

Relationship

0
8

Authors

Journals

citations
Cited by 42 publications
(48 citation statements)
references
References 2 publications
1
17
0
30
Order By: Relevance
“…Tujuan penelitian ini untuk membantu guru mengembangkan kemampuannya dalam mencapai tujuan pembelajaran yang direncanakan bagi murid-muridnya. Melalui Supervisi Akademik diharapkan kualitas akademik yang dilakukan oleh guru semakin meningkat Peningkatan kualitas akademik tersebut meliputi, peningkatan pengetahuan dan keterampilan mengajar guru dan peningkatan komitmen atau motivasi guru (Lalupanda, 2019). Karenanya dengan meningkatkan kemampuan dan motivasi kerja guru, maka kualitas pembelajaran akan meningkat.…”
Section: Pendahuluanunclassified
See 1 more Smart Citation
“…Tujuan penelitian ini untuk membantu guru mengembangkan kemampuannya dalam mencapai tujuan pembelajaran yang direncanakan bagi murid-muridnya. Melalui Supervisi Akademik diharapkan kualitas akademik yang dilakukan oleh guru semakin meningkat Peningkatan kualitas akademik tersebut meliputi, peningkatan pengetahuan dan keterampilan mengajar guru dan peningkatan komitmen atau motivasi guru (Lalupanda, 2019). Karenanya dengan meningkatkan kemampuan dan motivasi kerja guru, maka kualitas pembelajaran akan meningkat.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Sehubungan dengan aktifitas supervisi sekolah sebagai upaya meningkatkan mutu pendidikan maka dalam penelitian akan dibahas bagaimana aktivitas supervisi pendidikan dalam upaya meningkatkan kualitas mutu pendidikan di sekolah. Proses pembelajaran yang bermutu dan bermakna hanya dapat dilakukan jika guru yang mengelola proses pembelajaran itu memiliki kemampuan professional (Lalupanda, 2019).…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…16 Sanjaya menegaskan, bahwa kinerja guru berkaitan dengan tugas perencanaan, pengelolaan pembelajaran dan penilaian hasil belajar siswa, sehingga guru sebagai perencana harus mampu mendesain pembelajaran yang sesuai dengan kondisi di lapangan. 17 Kualitas kinerja seorang guru setidaknya dapat dilihat dari aspek semangat dan motivasi kerja. Semangat kerja dapat menimbulkan kesediaan seseorang untuk berkorban demi tercapainya organisasi, 18 atau kemauan untuk melaksanakan pekerjaan dengan giat penuh antusias sehingga penyelesaian pekerjaan akan lebih cepat dan lebih baik.…”
Section: B Tinjauan Pustakaunclassified
“…Penilaian kumulatif ini diambil dari penelian sampel guru madrasah di Jawa Tengah. Jika dibandingkan dengan hasil penelitian sebelumnya di lokasi yang berbeda seperti di Daerah Istimewa Yogyakarta (Lalupanda, 2019) dan Jawa Barat (Paramudita & Ridwan, 2019), menjelaskan rendahnya kualitas supervisi akademik di tingkat madrasah mencapai sekitar 42% dikarenakan teknik supervisi yang kurang tepat sehingga implementasinya tidak maksimal. Ini artinya bahwa para guru madrasah di Jawa Tengah memberikan penilaian yang maksimal atas proses supervisi akademik di masing-masing sekolah.…”
Section: Gambar 4 Penilaian Kualitas Supervisi Akademik Dan Pengawasunclassified