2022
DOI: 10.58294/jbk.v15i1.82
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pengaruh Latihan Range Of Motion Pada Ekstremitas Atas Dengan Genggam Bola Karet Terhadap Kekuatan Otot Pasien Stroke (Studi Literature)

Abstract: Stroke adalah suatu gangguan fungsi saraf akut yang disebabkan oleh adanya gangguan peredaran darah otak secara mendadak (dalam beberapa detik) atau secara cepat (dalam beberapa jam) timbul gejala dan tanda sesuai dengan daerah fokal di otak yang terganggu. Hal ini terjadi ketika suplay darah pada sebagian otak terhenti. World Health Organization (WHO) 2016 mengatakan bahwa stroke menempati peringkat kedua sebagai penyakit tidak menular  penyebab kematian. Stroke juga menjadi peringkat ketiga penyebab kecacata… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1

Citation Types

0
0
0

Year Published

2023
2023
2023
2023

Publication Types

Select...
1

Relationship

0
1

Authors

Journals

citations
Cited by 1 publication
(1 citation statement)
references
References 0 publications
0
0
0
Order By: Relevance
“…Menurunnya kekuatan otot jari-jari tangan dapat menyebabkan menurunnya efektifitas pada saat menggenggam, serta mencubit sehingga membutuhkan latihan kekuatan otot agar dapat berfungsi kembali. Adanya hal tersebut, diperlukan Latihan atau terapi untuk mempertahankan dan memulihkan melalui dengan cara merangsang tangan untuk melakukan gerakan menggenggam sehingga dapat membantu mengembalikan fungsi motorik (Sudarta, 2022). Terapi genggam bola untuk merangsang aktivitas neuromuskuler dan muskuler yang akan meningkatkan rangsangan serat saraf otot ekstermitas terutama saraf parasimpatis untuk memproduksi asetilcholin, sehingga muncul kontraksi.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Menurunnya kekuatan otot jari-jari tangan dapat menyebabkan menurunnya efektifitas pada saat menggenggam, serta mencubit sehingga membutuhkan latihan kekuatan otot agar dapat berfungsi kembali. Adanya hal tersebut, diperlukan Latihan atau terapi untuk mempertahankan dan memulihkan melalui dengan cara merangsang tangan untuk melakukan gerakan menggenggam sehingga dapat membantu mengembalikan fungsi motorik (Sudarta, 2022). Terapi genggam bola untuk merangsang aktivitas neuromuskuler dan muskuler yang akan meningkatkan rangsangan serat saraf otot ekstermitas terutama saraf parasimpatis untuk memproduksi asetilcholin, sehingga muncul kontraksi.…”
Section: Pembahasanunclassified