“…Dilihat dari faktor-faktor di atas, salah satu faktor yang meningkatkan kinerja karyawan adalah dengan mengamati lingkungan kerja. (Hartati et al, 2020;Prasetiyo et al, 2021;Sazly & Permana, 2020) Salah satu faktor yang mempengaruhi kinerja yaitu Lingkungan kerja, Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh (Wati & Baskoro, 2021), yang berjudul "Pengaruh Pelatihan Kerja, Pemberdayaan Karyawan dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan", Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan sedangkan berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan oleh (Hartati et al, 2020), yang berjudul "Pengaruh Kompetensi, Komunikasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Indotirta Suaka" Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Lingkungan Kerja berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karyawan PT.…”