Telah dirancang dan dibuat monitoring solar tracking system menggunakan mikrokontroler arduino, nodemcu esp 8266, sensor LDR, sensor INA219, sensor BH1750, sensor MPU6050 berbasis IoT yang ditampilkan pada web thinger.io. Solar tracking dibuat dengan tujuan untuk menganalisis secara langsung sistem monitoring solar tracking system dan menganalisis hasil pengujian pengujian monitoring solar tracking system. Metode penelitian yang digunakan berupa pengujian monitoring solar tracking system dari hasil pengukuran kemiringan panel surya, tegangan, arus serta intensitas cahaya menggunakan alat rancangan yang dibuat dibandingkan dengan alat ukur standar. Kemudian dihitung berapa persen prosentase kesalahan dari tiap pengukuran tersebut. Hasil dari pengukuran selama 5 hari monitoring solar tracking system memiliki tingkat presentasi kesalahan berkisar antara 0% - 10% pengukuran arus, 0% pengukuran tegangan, 0% - 3% derajat kemiringan, dan 21% - 43% pengukuran intensitas cahaya.A solar tracking system monitoring has been designed and made using an Arduino microcontroller, nodemcu esp 8266, LDR sensor, INA219 sensor, BH1750, IoT-based MPU6050 sensor which is displayed on the web thinger.io. Solar tracking is made with the aim of directly analyzing the solar tracking system monitoring system and analyzing the test results of the solar tracking system monitoring test. The research method used is a solar tracking system monitoring test from the results of measuring the slope of the solar panel, voltage, current and light intensity using a design tool made compared to standard measuring instruments. Then the percentage of error is calculated for each of these measurements. The results of measurements for 5 days of monitoring the solar tracking system have error presentation rates ranging from 0% - 10% current measurement, 0% voltage measurement, 0% - 3% slope degree, and 21% - 43% light intensity measurement.