2022
DOI: 10.24843/jtrti.2022.v03.i02.p04
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Perancangan User Interface dan User Experience Aplikasi Pemesanan Menu Restoran

Abstract: Restoran (rumah makan) adalah istilah umum untuk menyebut usaha gastronomi yang menyajikan hidangan kepada masyarakat dan menyediakan tempat untuk menikmati hidangan. Pelayan atau karyawan harus melayani para pelanggan secara manual satu persatu, apalagi apabila terjadi antrean yang ramai, pelayan dapat merasakan kewalahan dalam melayani pelanggan karena banyaknya pesanan yang diterima sehingga membuat kesalahan yang tidak diinginkan. Seperti contohnya kesalahan dalam pencatatan pesanan, kesalahan dalam menghi… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1

Citation Types

0
0
0
3

Year Published

2023
2023
2023
2023

Publication Types

Select...
3

Relationship

0
3

Authors

Journals

citations
Cited by 3 publications
(3 citation statements)
references
References 9 publications
0
0
0
3
Order By: Relevance
“…Dalam sebuah Layanan Pembayaran Digital seperti GoPay, User Experience (UX) merupakan salah satu faktor paling penting dalam memastikan Customer Retention. User experience yang berarti pengalaman yang berhubungan dengan sifat pada pengguna, seperti perilaku, reaksi, pikiran, emosi dan presepsi saat menggunakan sistem tersebut (Yudarmawan et al, 2020). Sebuah Layanan Pembayaran Digital yang memiliki UX yang bagus tentu akan membantunya mendapatkan market yang besar, terutama pada remaja muda dan juga lansia yang kurang mengerti teknologi.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Dalam sebuah Layanan Pembayaran Digital seperti GoPay, User Experience (UX) merupakan salah satu faktor paling penting dalam memastikan Customer Retention. User experience yang berarti pengalaman yang berhubungan dengan sifat pada pengguna, seperti perilaku, reaksi, pikiran, emosi dan presepsi saat menggunakan sistem tersebut (Yudarmawan et al, 2020). Sebuah Layanan Pembayaran Digital yang memiliki UX yang bagus tentu akan membantunya mendapatkan market yang besar, terutama pada remaja muda dan juga lansia yang kurang mengerti teknologi.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Ikhlas & Zukhri [7] menyebutkan bahwa metode design thinking terbukti dapat membantu menghasilkan sebuah user interface yang sesuai dengan kebutuhan pengguna. Pada akhirnya dengan terpenuhinya semua prinsip UI/UX diharapkan rancangan aplikasi BANDOL dapat mudah dipahami dan semua fungsi-fungsi yang tersedia sesuai dengan kebutuhan pengguna [8][9][10].…”
Section: Implementasi Metode Design Thinking Untuk Merancang User Int...unclassified
“…Agar UX dikatakan baik, desainer harus mempertimbangkan kebutuhan pengguna saat merancang sebuah sistem. Fitur sistem harus disesuaikan dengan kebutuhan pengguna [6].…”
Section: User Interface (Ui) Dan User Experience (Ux)unclassified