2019
DOI: 10.30644/rik.v7i2.168
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Perbandingan Validitas Skala Ukur Nyeri VAS dan NRS Terhadap Penilaian Nyeri di IGD RSUD Raden Mattaher Jambi

Abstract: Latar belakang : Nyeri merupakan pengalaman sensori dan emosional yang tidak menyenangkan akibat dari kerusakan jaringan yang aktual atau potensial. Nyeri merupakan salah satu sebab utama mengapa seseorang mengunjungi IGD. Pelayanan gawat darurat dikatakan terlambat apabila pelayanan terhadap pasien gawat dan atau darurat dilayani oleh petugas IGD rumah sakit > 15 menit, maka diperlukan kecepatan dan ketepatan dalam melakukan pengkajian nyeri di IGD. Terdapat berbagai jenis alat untuk mengukur intensitas ny… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
1
1
1
1

Citation Types

0
1
0
5

Year Published

2021
2021
2023
2023

Publication Types

Select...
6

Relationship

0
6

Authors

Journals

citations
Cited by 6 publications
(6 citation statements)
references
References 0 publications
0
1
0
5
Order By: Relevance
“…Berdasarkan hasil pengisian kuisioner NRS, didapatkan bahwa mayoritas subjek penelitian mengalami nyeri sedang dengan persentase sebesar 44% dimana hal ini dipengaruhi oleh banyak faktor seperti usia, genetik, kondisi psikologis, riwayat pengobatan, tingkat aktivitas fisik, indeks massa tubuh (IMT). NRS merupakan salah satu indikator pengukuran derajat nyeri yang sederhana dan mudah dipahami dan memiliki sensitivitas sebesar 93% (Merdekawati et al, 2019). Menurut Hjermstad et al (2011), NRS merupakan indikator pengukuran derajat nyeri yang paling tepat digunakan pada pasien lansia karena mudah dipahami sehingga tingkat akurasinya tinggi.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Berdasarkan hasil pengisian kuisioner NRS, didapatkan bahwa mayoritas subjek penelitian mengalami nyeri sedang dengan persentase sebesar 44% dimana hal ini dipengaruhi oleh banyak faktor seperti usia, genetik, kondisi psikologis, riwayat pengobatan, tingkat aktivitas fisik, indeks massa tubuh (IMT). NRS merupakan salah satu indikator pengukuran derajat nyeri yang sederhana dan mudah dipahami dan memiliki sensitivitas sebesar 93% (Merdekawati et al, 2019). Menurut Hjermstad et al (2011), NRS merupakan indikator pengukuran derajat nyeri yang paling tepat digunakan pada pasien lansia karena mudah dipahami sehingga tingkat akurasinya tinggi.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Masalah yang biasanya terjadi pada penderita Rheumatoid Arthritis yaitu nyeri. Nyeri sendiri merupakan pengalaman individu yang multidimensi, sensor yang tidak nyaman dan tidak menyenangkan yang berkaitan dengan kerusakan jaringan yang telah rusak atau yang mempunyai potensi untuk rusak (Merdekawati et al, 2019). Nyeri yang tidak kunjung reda dapat mempengaruhi pada ketidaknyamanan dalam melakukan aktivitas sehari-hari.…”
Section: Pendahuluanunclassified
“…Kuesioner NRS digunakan karena sederhana, mudah dimengerti dan memiliki sensitifitas yang baik (93%) untuk mengukur skala nyeri (Merdekawati, Dasuki, & Melany, 2019). Uji validitas dan reliabilitas tidak dilakukan karena merupakan instrumen baku berdasarkan literatur.…”
Section: Metode Penelitianunclassified