Perawatan anak sakit selama di rawat di rumah sakit menimbulkan krisis dan kecemasan tersendiri bagi anak dan keluarganya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bermain terapeutik (puzzle) terhadap kecemasan anak usia pra sekolah. Desain penelitian quasi eksperimental pre test and post test without control group dengan besae sampel 30 responden. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan yang bermakna kecemasan anak usia pra sekolah sebelum dan sesudah diberikan bermain terapeutik puzzle (P Value = 0,000). Sehingga bermain terapeutik (puzzle) dapat menurunkan kecemasan anak usia pra sekolah selama hospitalisasi. Bermain terapeutik (puzzle) direkomendasikan dilakukan untuk anak yang mengalami kecemasan selama hospitalisasi, sehingga dapat menurunkan kecemasan anak.
scite is a Brooklyn-based organization that helps researchers better discover and understand research articles through Smart Citations–citations that display the context of the citation and describe whether the article provides supporting or contrasting evidence. scite is used by students and researchers from around the world and is funded in part by the National Science Foundation and the National Institute on Drug Abuse of the National Institutes of Health.