ABSTRAKLiterasi keuangan merupakan kemampuan untuk memahami dan secara efektif menggunakan berbagai keterampilan keuangan termasuk manajemen keuangan secara pribadi maupun berinvestasi. Pentingnya literasi keuangan khususnya pada pasar modal adalah sebagai pengetahuan dengan harapan dapat terlaksanaanya transaksi investasi pasar modal dan meningkatkkan perekonomian suatu negara. Tujuan kegiatan ini adalah untuk memberikan edukasi literasi keuangan pasar modal pada masyarakat di Kecamatan ilir Timur II Kota Palembang sehingga masyarakat dapat memilih investasi yang benar dan terhindar dari investasi palsu yang semakin berkembang. Metode pelaksanaan pengabdian ini dilakukan secara tatap muka dengan mematuhi protocol kesehatan. Tahapan kegiatan dilakukan melalui dua kegiatan yakni sosialisasi dan pelatihan, serta pendampingan. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa adanya edukasi memberikan peningkatan pemahaman mengenai literasi keuangan dan keterampilan baru dalam penerapan pengambilan keputusan investasi yang tepat. Pengambilan keputusan investasi yang tepat secara langsung dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan perekonomian suatu negara. Kata kunci: literasi keuangan; pasar modal. ABSTRACTFinancial literacy is the ability to understand and effectively use various financial skills, including personal financial management and investing. The importance of financial literacy, especially in the capital market, is as knowledge with the hope that capital market investment transactions can be carried out and improve a country's economy. This activity aims to provide capital market financial literacy education to the community in Ilir Timur II District, Palembang City so that people can choose the right investment and avoid growing fake assets. Implementing this service is carried out face-to-face by complying with the health protocol. The stages of the activity are carried out through two activities: socialization and training, as well as mentoring. The activity results show that education provides an increased understanding of financial literacy and new skills in making the right investment decisions. Making the right investment decisions can directly improve the welfare of society and the economy of a country. Keywords: financial literacy; capital market.