2021
DOI: 10.26714/nm.v2i2.6974
|View full text |Cite
|
Sign up to set email alerts
|

Pendidikan Kesehatan Hipertensi Untuk Penurunan Resiko Komorbid Covid-19 di Pengungsian Ngrajek Magelang

Abstract: Hipertensi merupakan komorbid Covid-19 yang meningkatkan resiko kematian dan 2,7 kali berpeluang mengalami resiko pemburukan. Komorbid tertinggi di Indonesia adalah hipertensi (50,4%), dimana 11,8 % diantaranya meninggal dunia. Hasil kunjungan yang dilakukan di tempat pengungsian gunung merapi di Desa Ngrajek Kabupaten Magelang ditemukan dari 24 pengungsi 19 diantaranya lansia dan 16 pengungsi menderita hipertensi. Mayoritas pengungsi tidak mengetahui tentang hipertensi dan perawatan hipertensi, serta masih ba… Show more

Help me understand this report

Search citation statements

Order By: Relevance

Paper Sections

Select...
2

Citation Types

0
0
0
2

Year Published

2022
2022
2023
2023

Publication Types

Select...
2

Relationship

0
2

Authors

Journals

citations
Cited by 2 publications
(2 citation statements)
references
References 2 publications
0
0
0
2
Order By: Relevance
“…Program pendidikan kesehatan masyarakat yang komprehensif sangat penting untuk meningkatkan kesadaran dan memastikan pengetahuan yang memadai. Ketika masyarakat terpapar informasi, tingkat pengetahuan dan kesadaran mereka meningkat, yang tercermin dari perubahan perilaku (Munawaroh & Nugroho, 2021).Hasil tes awal, didapatkan skor rata-rata nilai adalah 54,6 dari nilai pengetahuan masyarakat rw 11 mengenai Senam sehat mampu Kendalikan tekanan darah pada penderita hipertensi skornya minimal adalah 48,6 dan maksimal 78,3. Kemudian dilaksanakan Penyuluhan kesehatan, selanjutnya dilakukan postes dimana didapatkan skor rata-rata nilai 78 dengan skor minimal 79 dan maksimal 82.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Program pendidikan kesehatan masyarakat yang komprehensif sangat penting untuk meningkatkan kesadaran dan memastikan pengetahuan yang memadai. Ketika masyarakat terpapar informasi, tingkat pengetahuan dan kesadaran mereka meningkat, yang tercermin dari perubahan perilaku (Munawaroh & Nugroho, 2021).Hasil tes awal, didapatkan skor rata-rata nilai adalah 54,6 dari nilai pengetahuan masyarakat rw 11 mengenai Senam sehat mampu Kendalikan tekanan darah pada penderita hipertensi skornya minimal adalah 48,6 dan maksimal 78,3. Kemudian dilaksanakan Penyuluhan kesehatan, selanjutnya dilakukan postes dimana didapatkan skor rata-rata nilai 78 dengan skor minimal 79 dan maksimal 82.…”
Section: Pembahasanunclassified
“…Program pendidikan kesehatan masyarakat yang komprehensif penting untuk meningkatkan kesadaran dan mencapai kecukupan pengetahuan. Ketika masyarakat terpapar informasi, maka hal tersebut akan berdampak pada peningkatan tingkat pengetahuan dan tingkat kesadaran mereka yang akan ditunjukan melalui perubahan perilaku (Munawaroh & Nugroho, 2021). Menurut (Istichomah, 2020) dalam penelitiannya tentang pengaruh penyuluhan kesehatan tentang hipertensi, ditemukan bahwa terdapat perubahan pemahaman lansia tentang hipertensi setelah dilakukan pendidikan kesehatan tentang hipertensi sebesar 86%.…”
Section: Pembahasanunclassified